5 Tips Cara Melindungi Komputer Dari Virus



5 Tips Cara Melindungi Komputer Dari Virus

Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Kali ini saya akan posting cara untuk melindungi komputer dari virus. Cerita tentang virus, perangkat yang terhubung dengan internet, pastinya sudah identik dengan namanya virus. Sebab salah satu media penyebaran virus adalah internet.

Melindungi komputer dari virus sudah menjadi beban masing-masing setiap pengguna komputer maupun perangkat elektronik yang sama. Sebab jangan heran jika kamu menggap tidak begitu serius terhadap virus, maka nantinya akan membuat kamu menjadi rugi, seperti rusak bahkan hilangnya file dan kemungkinan akan menyerang hardisk komputer kamu.

Peluang masuknya virus pasti ada, meskipun kita sudah memasang antivirus ternama. Disini bukan berarti virus sudah pasti masuk ke komputer kamu, jika kamu melakukan pengiriman data atau mengakses data (internet).

Nah, disini kamu dapat memperkecil peluang masuknya virus ke komputer dengan cara melakukan hal-hal dibawah ini.


Berikut ini langkah-langkah melindungi komputer dari virus di antaranya.

1. AntiVirus
Ini merupakan hal yang proteksi atau pelindung paling depan terhapad adanya serangan virus, maka “Aktif” antivirus kamu. Pastikan kamu juga mengupgrade versi terbaru dari antivirus yang kamu gunakan. Biasanya pembuat antivirus itu akan melakukan penambahan proteksi yang lebih tinggi.

2.  Microsoft Updates
Jika kamu menggunakan sistem operasi berbasis Windows. Maka “aktifkan” fitur Microsoft Updates, Ini juga akan membantu melindungi komputer kamu dari virus. Pastikan lakukan pembaruan, Microsoft akan terus melakukan update secara berskala terhadap fitur service pack.

3. Kosongkan Recycle bin
Lakukanlah pembersihan atau menghapus file yang ada di Recycle bin. Ini dapat juga melakukan penyebaran virus. Dimana file-file tersebut merupakan file yang telah dihapus secara tidak baik.

4. Firewall
Aktifkan fitur ini, ini akan membantu komputer terserang dari virus. Mesipun kamu sudah mengaktifkan antivirus. Firewall berfungsi sebagai filter yang melindungi komputer dari serangan malware.

5. File
Kamu juga harus antisipasi terhadap file-file dari pihak luar, seperti adanya transfer file dan lalu lakukan scan terhadap file tersebut dengan antivirus. Agar virus yang file yang telah di hidden oleh virus dapat terdeteksi. Remove/uninstall aplikasi yang dicurigai terserangnya virus.

SEMOGA BERMANFAAT... :)